MINA Pickles Sandbox Mengeluarkan Tantangan sebelum Testnets 3.3

Sage Knight
5 min readSep 9, 2020
Pickle Sandbox; Pickle Logo by Sesame Street, Sandbox by Frame It All-Tool from Walmart.com

Tantangan #1

Produksi Block, Screen Shot dan Copy Paste Log pada .txt file (1000 pts)

Node Sandbox berdasarkan docker, jadi pertama-tama kita perlu menginstall docker pada root, mengaktifkannya di grup dan menjalankan pickle sandbox pada userbaru yang dibuat dari root

a. Instalasi Docker
Instalasi berikut untuk Ubuntu 18.04, apabila kalian belum memiliki server kalian dapat memesannya di Contabo, sekarang langsung pastekan saja perintah setelah tanda dollar$ perline pada akun root kalian

~Tambah Repositori
$ sudo apt-get update
$ sudo apt-get install \
apt-transport-https \
ca-certificates \
curl \
gnupg-agent \
software-properties-common

$ curl -fsSL https://download.docker.com/linux/ubuntu/gpg | sudo apt-key add -

$ sudo apt-key fingerprint 0EBFCD88
$ sudo add-apt-repository \
“deb [arch=amd64] https://download.docker.com/linux/ubuntu \
$(lsb_release -cs) \
stable”
$ sudo apt-get update
$ sudo apt-get install docker-ce docker-ce-cli containerd.io

~Memastikan docker telah terinstall dengan menjalankan image berikut
$ sudo docker run hello-world

~Buat user baru
$ sudo useradd -s /bin/bash -d /home/userbaru/ -m -G sudo userbaru
$ sudo passwd userbaru
$ sudo visudo
setelah #includedir /etc/sudoers.d paste perintah berikut;
userbaru ALL=(ALL) NOPASSWD:ALL

*Ganti userbaru sesuai dengan keinginan kalian

~Add docker pada group
$ sudo groupadd docker
$ sudo usermod -aG docker $USER
$ newgrp docker

b. Instalasi Pickle Sandbox pada docker
~Keluar dari root dan masuk kembali ke akun userbaru yang baru saja dibuat
$ ssh userbaru@ip-address -p 22 > masukkan password

~Install mina-demo:pickles-sandbox
$ docker run \
--publish 3085:3085 \
-d \
-- name mina \
minaprotocol/mina-demo:pickles-sandbox

~Tampilkan Log
$ docker logs --follow mina

~Screen Shot aksi Produksi Block oleh Node kalian & buat .txt filenya

*Perhatikan gambar, yang perlu di SS dan di copy paste kedalam .txt file adalah log dari sangkar merah 1, ke sangkar merah 2 atau teks dari block in 0 slots ke transition frontier

Tampak rentang waktu yang dibutuhkan untuk block tercipta adalah dari menit ke 46:31 ke 49:34 atau membutuhkan waktu 00:03:03, input hasil kalkulasi ini pada form yang tersedia pada Tantangan #2

Tantangan #2

Membuat Token dan mengirimkannya ke Address yang sudah ditentukan

a. Mint Token (500 pts)

~Masuk ke dalam docker Pickle agar dapat melakukan Sandbox CLI
$ docker exec -it mina bash

~Copy Paste (termasuk address berikut), tanpa menggantinya dengan adress testnets 3.3 Anda, Pickle adalah private testnets jadi memiliki Fix Addressnya sendiri
$ mina accounts unlock -public-key B62qrPN5Y5yq8kGE3FbVKbGTdTAJNdtNtB5sNVpxyRwWGcDEhpMzc8g

$ mina client create-token -sender B62qrPN5Y5yq8kGE3FbVKbGTdTAJNdtNtB5sNVpxyRwWGcDEhpMzc8g

~Membuat 1000 Token (secara official disebut Token Fun)
$ mina client mint-tokens -sender B62qrPN5Y5yq8kGE3FbVKbGTdTAJNdtNtB5sNVpxyRwWGcDEhpMzc8g -token 2 -amount 1000

~Screen Shot aksi Mint Token kalian

Mint Token pada Pickle Sandbox

b. Kirim Token Fun ke address challenge (1000 pts)

~Cek Balance
mina client get-balance -token 2 -public-key B62qrPN5Y5yq8kGE3FbVKbGTdTAJNdtNtB5sNVpxyRwWGcDEhpMzc8g
Balance: 1000 tokens

*Sesudah memastikan balance 1000 Fun Token telah masuk silahkan dikirim sebagian daripadanya ke address; B62qoDWfBZUxKpaoQCoFqr12wkaY84FrhxXNXzgBkMUi2Tz4K8kBDiv

~Send Token
$ mina client send-payment -sender B62qrPN5Y5yq8kGE3FbVKbGTdTAJNdtNtB5sNVpxyRwWGcDEhpMzc8g -receiver B62qoDWfBZUxKpaoQCoFqr12wkaY84FrhxXNXzgBkMUi2Tz4K8kBDiv -token 2 -memo “First token tx” -amount 50

*Perintah send token ini dalam 1 line (tidak terputus)

~Screen Shot aksi Send Token kalian

Send Token pada Pickle Sandbox

c. Kirimkan data Tantangan #1 dan Tantangan #2 pada Form berikut
https://share.hsforms.com/1V-gRVnWZSLehZVB_F3sacQ4xuul

*Kalian dapat mencari hasil transaksi pada Pickle ini di Block Explorer buatan @_garethtdavies berikut https://minaexplorer.garethtdavies.com/

Tantangan #3

Survey Hardware VPS MINA (1000 pts)

Kami ingin mengetahui lebih lanjut tentang kesiapan perangkat keras yang ingin Anda gunakan untuk rilis testnet 3.3 Mina yang akan datang.

Informasi yang Anda berikan akan membantu kami melakukan perbaikan di rilis mendatang.

Isi formulir ini; https://forms.gle/Qft3VquQ5Nobgetb7

*Anda hanya dapat menyelesaikan tantangan ini sekali

~Untuk mengisi kolom mengenai apa Platform VPS Anda, bagi Ubuntu 18.04, dapat menginstall perintah gcc berikut
$ sudo apt install gcc
$ gcc -march=native -Q — help=target | sed -ne ‘s/^ -march=\W*\(.*\)$/\1/p’

*Perintah ini juga dalam 1 line (tidak terputus)

Tantangan #4

Pembangunan Komunitas (Community Builder) up to (2000 pts)

Komunitas adalah inti dari Mina dan kami ingin memberikan penghargaan kepada orang-orang yang berkontribusi paling besar dalam membangun dan mengembangkan komunitas.

Bisakah Anda mengadakan pertemuan atau mendirikan Mina Blockchain Club di area atau universitas lokal Anda? Mungkin Anda seorang pembuat konten, yang secara konsisten menyebarkan berita tentang Mina? Atau apakah Anda seorang mentor yang kuat untuk pendatang baru, membantu mereka memulai Mina?

Platinum — 2000 poin* + Community MVP — melangkah lebih jauh, dan memberikan kontribusi besar untuk membangun komunitas yang kuat, terdesentralisasi, dan kolaboratif. Diberikan dalam kasus luar biasa.

Emas— 2000 poin — memberikan kontribusi besar atau berkelanjutan kepada komunitas selama rilis. Yang paling menonjol!

Perak— 1000 poin — selalu ada, selalu membantu, dan selalu positif.

BONUS : Pemenang Platinum and Emas akan secara otomatis di undang untuk menjadi bagian Genesis!

Tantangan #5

Tantangan Seluruh Dunia up to (2000 pts)

Komunitas dunia yang terdesentralisasi sangat penting untuk kesuksesan kami, dan sekarang Mina memiliki Anggota GFM di 36 negara!

Lokasi Dunia yang terdapat Anggota GFM MINA

Bantu kami untuk menyebarkan berita tentang Mina & mengembangkannya ke wilayah baru.

Anda dapat mengadakan pertemuan untuk wilayah yang saat ini tidak memiliki Anggota GFM. Buat konten untuk membantu orang baru memahami dan mendorong mereka untuk bergabung dan berpartisipasi dalam Mina - baik melalui blog, video, podcast, posting media sosial, dll.

Tersedia bonus points hingga 2000 poin, lengkapi formulir ini untuk berpartisipasi; https://share.hsforms.com/1_li5ShJxQn-iqemQmoekiQ4xuul

Tantangan #6

Nilai untuk para Pemenang up to (1000 pts)

Mina diberdayakan oleh pesertanya, dan komunitas dengan nilai-nilai yang kuat sangat penting untuk kesuksesan. Kami mengundang semua orang di komunitas Mina untuk saling membantu dan menciptakan pengalaman yang aman dan positif bagi semua orang.

Bantu anggota baru dengan menjawab pertanyaan, menawarkan panduan, mengarahkan mereka ke sumber daya, dll.

Kami akan memberikan 1000 poin kepada anggota komunitas yang paling menunjukkan nilai-nilai inti kami dalam komunitas Mina, Respect (Menghormati), Curiosity (Keingintahuan), Excellence (Keunggulan), Openness (Keterbukaan) masing-masing 1000 poin.

Untuk lebih jelasnya dapat disimak di (dalam Bahasa Inggris); https://forums.minaprotocol.com/t/pickles-sandbox-release-challenges/378

Tim O(1) Labs akan memilih Values ​​Champion pertama kami, jika Anda ingin menominasikan penghargaan pada anggota komunitas, isi formulir ini dan beri tahu kami mengapa menurut Anda mereka harus dipertimbangkan!

* Poin Testnet dirancang hanya untuk melacak kontribusi ke Testnet dan Poin Testnet tidak memiliki nilai uang tunai atau nilai moneter lainnya. Poin Testnet tidak dapat dialihkan dan tidak dapat ditukar atau ditukar dengan mata uang kripto atau aset digital apa pun. Kami dapat setiap saat mengubah atau menghilangkan Poin Testnet.

--

--